Reset Kunci pola Xiaomi Tanpa Flash tanpa hapus data || Reset patternlock without erasing data
Selamat Sore Dimas Diajeng Semua
OK Dimas Diajeng, pada kesempatan kali ini mahesadroid's akan berbagi tips cara bypass pola, pin atau sandi yang lupa. Pada artikel ini adalah artikel khusus bypass lock screen tanpa kehilangan data .bypass pola, pin maupun sandi tanpa hapus data di internal handphone.
Sangat sulit tentunya untuk dilakukan. Tapi tidak ada kata sulit jika kita mau berbagi dan belajar bersama, dengan sarat utama adalah status Xiaomi sudah UBL dan terpasang TWRP. Jika sudah UBL namun belum terinstal TWRP segera lakukan pasang TWRP meskipun keadaan Handphone terkunci pola ,karena pemasangan TWRP tidak harus buka pola ,yaitu via fastboot mode.
Langkahnya adalah:
- Masuk recovery mode dalam keadaan handphone terkunci, caranya tekan dan tahan 3 tombol yaitu tombol power, tombol volume atas, dan tombol volume bawah secara bersamaan sehingga masuk ke recovery mode, apabila sudah masuk ke mode TWRP lepaskan 3 tombol tersebut.
- Handphone harus sudah terinstall TWRP,
- pilih menu mount, pada mount ceklis data saja, yang lain abaikan.
- kembali kemenu TWRP
- pilih menu advanced
- lalu pilih menu file manager
- pilih folder data
- Pilih folder system
- hapus file locksetting.db
- delete, swipe
- tunggu proses selesai
- back
- selanjutnya hapus file locksetting.db-shm
- delete, swipe
- tunggu proses selesai
- back
- hapus file locksetting.db-wall, delet, swipe
- tunggu proses selesai
- back
- hapus file getkeeper.password.key
- delete, swipe
- tunggu proses selesai
- back
- hapus file getkeeper.pattern.key
- delete, swipe
- tunggu proses selesai
- back
- setelah semua selesai, back sampai ke menu TWRP
- reboot system.
Post a Comment for "Reset Kunci pola Xiaomi Tanpa Flash tanpa hapus data || Reset patternlock without erasing data"