Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

FLASH REDMI NOTE 3 via FLASHTOOL


Apa itu Flashing ??

Bagi pengemar atau suka ngoprek ngoprek smartphone atau android pasti tidak asing dengan yang namanya Flashing atau menginstall kembali Sistem operasi agar kembali fresh atau seperti baru, baik menggunakan Custom room ataupun Stock room. 

Kelebihan flashing yaitu membuat smartphone kalian seperti baru dan dapat meningkatkan performa smartphone android kalian. Kelebihan pasti ada kekurangan, kekurangan flashing adalah apabila kalian gagal atau salah memilih fimrware dapat menyebabkan softbrick atau yang lebih parahnya lagi Hp kamu akan mati total.

Sebelum ke langkahnya siapkan dulu bahan yang akan di gunakan. Download terlebih dahulu file link dibawah ini.
Langkah-langkahnya adalah:
  1. Install drivernya mediateknya. Sesuikan dengan windows yang dipakai (windows 7, 8, 10)
  2. Install driver sampai selesai , pastikan installan sempurna.
  3. Untuk memastikan tes koneksi antara handphone dan pc kita
  4. Pastikan semua tercentang, klik "finish"
  5. Setelah itu reboot pc kita.
  6. Setelah  reboot, klik folder SP_flashtool, 
  7. Klik kanan flash_tool.exe pilih "run as administrator"
  8. Kalian klik download agen, dan pilih da_swsec.bin
  9. Pada scatter loading pilih MT6795_Android_scatter.txt
  10. Pastikan yang tercentang adalah, boot, system, user data. (Kalau kalian centang selian itu, data di handphone anda akan hilang semua.)
  11. Setelah sempurna download dulu, "download" bisa diklik dikanan atas.
  12. Setelah itu sambungkan hp ke pc dengan menekan tombol bawah tahan terus sampai penginstalan driver,maka komputer akan menegenali driver baru.
  13. Driver sempurna terinstall, jangan dulu dilepaskan tombol bawah, karena sedang proses install. Tunggu tanda merah dibawah sampai berwarna kuning. Proses penginstalan  cukup lama antara 5-10 menit ada juga yang hampir setengah jam.
  14. Usahakn sangat penginstalan matikan antivirus dan koneksi internet, biar tidak menggangu saat penginstalan.
  15. Usakan jangan sampai mati lampu atau kabel diskonek dari pc ke hp kita (kalau sampai itu terjadi akan lebih susah flashnya)
  16. Perlu diingat juga jangan centang preloder saat penginstallan device mtk (kalau sampi tercentang akan fatal)
  17. Setelah selesai akan muncul tanda centang
  18. Cabut kabel usb dari pc/laptop kita
  19. Kita nyalakan handphone kita, kita tunggu hp menyala ke layar home. ini waktunya cukup lama kira kira 10-15 menit..jangan khawatir ya teman-teman kalau prosenya lama.
Biasanya pengguna smartphone membawa smartphonenya ke tukang service untuk melakukan flash.dan itu membutuhkan biaya antara 50-150 ribu, itu terganggung tukang servicenya.

dari pada kalian merogoh kocek untuk biaya flasih kalian bisa belajar... itung-itung nabung. Tapi untuk kalian yang masih ragu-ragu jangan berani coba-coba. 

"Kalau kalian bisa diperbaiki sendiri kenapa enggak ??"

mahesadroid's
mahesadroid's Mahesadroid's adalah tempat berbagi pengalaman tutorial seputar android. Tips dan trik serta beberapa penyelesaian permasalahan yang sering terjai pada Android, Networking, Flashing dan Komputer.

Post a Comment for "FLASH REDMI NOTE 3 via FLASHTOOL"